Bunyi adalah hasil getaran suatu benda
Syarat terjadinya bunyi
- Ada getaran sumber bunyi
- Ada perantara/medium
- Ada pendengar/penerima
- Frekuensi antara 20 - 20.000 Hz
Bunyi
- Menurut mediumnya termasuk gelombang mekanik
- Menurut getarannya termasuk gelombang longitudinal
Cepat rambat bunyi
Yaitu jarak yang ditempuh setiap 1 sekon
Faktor yang mempengaruhi cepat rambat bunyi
- Suhu
- Medium
- Cepat rambat bunyi paling cepat pada medium zat padat dan paling lambat pada medium zat gas
Pengelompokan Bunyi
Menurut keteraturan frekuensi
- Nada : bunyi yang frekuensinya teratur. Contoh : alat musik, dll
- Desah : bunyi yang frekuensinya tidak teratur. Contoh : suara ombak, suara kendaraan, dll
Menurut besar kecilnya frekuensi
- Infrasonik : kurang dari 20 Hz. Contoh : anjing, jangkrik
- Audiosonik : 20 – 20.000 Hz. Contoh : manusia
- Ultrasonik : lebih dari 20.000 Hz. Contoh : anjing, lumba lumba, kelelawar
Warna bunyi/timbre/kualitas bunyi
Yaitu bunyi yang frekuensinya sama tetapi terdengar berbeda
No comments:
Post a Comment